Pengumuman Libur dan Jadwal Perkuliahan Ramadhan 1445H
PENGUMUMAN
No . 85 /UGK.MB/01.R/III/2024
DALAM RANGKA MENYAMBUT BULAN SUCI RAMADHAN 1445 H/ 2024 M, DENGAN INI DIBERITAHUKAN KEPADA DOSEN, TENAGA KEPENDIDIKAN DAN MAHASISWA/I UNIVERSITAS GRAHA KARYA MUARA BULIAN.
- MENYAMBUT BULAN SUCI RAMADHAN 1445 H, KEGIATAN AKADEMIK DAN PERKULIAHAN DILIBURKAN, MULAI TANGGAL 10 – 13 MARET 2024, DAN AKTIF KEMBALI, TANGGAL 14 MARET – 06 APRIL 2024 (DENGAN JADWAL KHUSUS RAMADHAN).
- LIBUR HARI RAYA IDUL FITRI 1445 H, TANGGAL 07 – 14 APRIL 2024,
DAN AKTIF KEMBALI MULAI TANGGAL 15 APRIL 2024 (DENGAN JADWAL PERKULIAHAN SEMULA).
DEMIKIAN KAMI SAMPAIKAN UNTUK DAPAT DIKETAHUI DAN DILAKSANAKAN.
Mengetahui,
Rektor
Dr. Ir. ENITA, M.Agr., Sc
Jadwal Perkuliahan Download Disini